You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pelajar dan PPSU Pulau Tidung Lakukan Test Urine
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Ratusan Siswa di Pulau Tidung Jalani Tes Urine

Ratusan siswa SMPN 241 dan SMKN 61 di Pulau Tidung, menjalani tes urine yang digelar Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) DKI Jakarta, Kamis (30/8). 

SMPN 241 ada 173 siswa, sedangkan SMKN 61 ada 272 siswa

Kabid Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat BNNP DKI Jakarta Khrisna Anggara mengatakan, test urine di dua sekolah yakni SMP Negeri 241 dan SMKN 61 dilakukan secara mendadak, tanpa ada pemberitahuan kepada sekolah.

"SMPN 241 ada 173 siswa, sedangkan SMKN 61 ada 272 siswa. Hasilnya semuanya negatif," kata Khrisna.

13 Petugas PPSU di Kebon Jeruk Terindikasi Konsumsi Narkoba

Di waktu yang sama, BNNP DKI juga melakukan tes urine kepada puluhan petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) Kelurahan Pulau Tidung, pengelola RPTRA.

"Hasilnya negatif dari 48 petugas dengan rincian 43 orang dari PPSU dan lima orang pengelola RPTRA yang mengikuti tes urine," tandas Cecep Suryadi, Lurah Pulau Tidung.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4283 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1702 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1632 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik